Berbagi di masa pandemi terus dilakukan di Rumah Qur'an YMI. Di Cirebon, Rumah Qur'an tempat anak-anak asuh belajar ini ada di Kampung Majasem, Karya Mulya, Kota Cirebon, Jawa Barat.
Hari ahad (14/2), anak-anak asuh YMI Cirebon mendapat berkah dari seorang donatur YMI di Kalimantan. Ada pembagian 30 nasi kotak untuk 30 anak asuh binaan YMI Cirebon.
Donatur tersebut berbagi nasi kotak untuk membayar fidyah. Alhamdulillah, semoga berkah bagi yang memberi, menerima dan menyalurkan.
Bersama YMI, Menyekolahkan Anak Yatim di Pelosok Desa. Ayo Jadi Orang Tua Asuh. CP. 0812.881.50.526 (WA)
0 Response to "Berbagi Nasi di Rumah Qur'an YMI Cirebon"
Post a Comment