Aura anak asuh YMI Boyolali begitu lucu dan lugu saat lomba makan kerupuk usai mengikuti Ujian Kenaikan Kelas. Seru dan menggemaskan, bahagia dan menyenangkan.
"Ini nikmatnya belajar di Rumah Qur'an, ada saatnya serius, ada saatnya bermain. Semua untuk pembinaan anak-anak," ujar Pengurus YMI Boyolali Ali Musthofa.
Anak-anak begitu menikmati acara lomba ini. Apalagi jelang bulan suci Ramadhan, YMI Boyolali juga sudah menyiapkan berbagai agenda yang menarik dan mendidik.
"Gelak tawa dan senyum anak-anak semoga pertanda cerah masa depan mereka, Insya Allah," tandas Ali. #
(Baca juga : Pelatihan Komputer untuk Anak Asuh YMI Bekasi, Terus Konsisten Memberdayakan Anak Yatim)
Bersama YMI
Menyekolahkan Anak Yatim di Pelosok Desa
Ayo Jadi Orang Tua Asuh
CP. 0812.881.50.526 (WA)
0 Response to "Selepas Ujian, Anak Asuh YMI Boyolali Nikmati Lomba Makan Kerupuk "
Post a Comment