Karena tidak ada pondasi, Tempat Belajar Ngaji Anak-anak Yatim Dhuafa (anak-anak yang selama ini diasuh Yayasan Munashoroh Indonesia), atau sering disebut TPA Munashoroh (Taman Pendidikan Al-Qur'an), terancam Longsor.
Lokasi TPA ini di sebuah Desa di Picung, nama Desanya Cililitan, Kampung Cibalogo RT 01/05, Pandeglang, Banten. Gambar diambil pertengahan September 2011 lalu.
 |
Tempat Ngaji Anak-anak Yatim Desa (TAMPAK BELAKANG) |
 |
Tempat Ngaji Anak-anak Yatim Desa (TAMPAK SAMPING) |
 |
Tempat Ngaji Anak-anak Yatim Desa (TAMPAK DEPAN) |
 |
Tak ada Pondasi, Nyaris Longsor, Semoga Sebelum Musim Hujan sudah terrenovasi
|
 |
Suasana didalam TPA ketika Anak-anak Belajar Ngaji dan Pembagian Santunan Uang Sekolah |
Oleh karena itu, Yayasan Munashoroh Indonesia membuka peluang berinfaq bagi para dermawan sekalian. Insya Allah akan direnovasi Tempat Ngaji-nya Anak-anak Yatim Desa tersebut, sebelum musim hujan tiba. (Infaq dapat berupa uang, semen, pasir, batu bata dan sebagainya, menyesuaikan kemampuan dan ketersediaan uang dan barang dari para sahabat anak yatim sekalian, Inistato'tum. semoga Allah SWT mudahkan rezeki Bapak/Ibu/Sdr semua).
Contact Person : 087773102219 (Mumun Munawaroh, Guru / Kepala TPA Munashoroh Pandeglang)
Rekening Bank Mandiri No.103-00-0496881-0 atas nama Yayasan Munashoroh Indonesia
0 Response to "Tempat Belajar Ngaji terancam Longsor"
Post a Comment